bantengmerah

Untuk jadwal kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa akan digelar pada tanggal 12 hingga 14 November 2021. Pastinya untuk zona Eropa merupakan salah satu zona yang ditunggu oleh banyak para pecinta sepak bola.

Sejumlah Tim Menentukan Nasib Agar Bisa Kunjungi Qatar

Karena di zona ini para Timnas akan diperkuat oleh berbagai pemain yang tidak hanya terkenal akan kualitasnya tetapi juga populer.

Apalagi sejumlah Tim akan melakukan pertandingan untuk menentukan nasib mereka agar bisa maju ke Qatar 2022 nanti.

Apalagi salah satu pertandingan puncak grup C yang tidak boleh Anda lewatkan adalah bertemunya timnas Italia dan Swiss.

jpdewa

Apalagi timnas Italia akan menghadapi Swiss dalam pertandingan ke tujuh dari delapan pertandingan yang harus dijalani di dalam grup C.

Sudah pasti yang bisa menjadi pemenang di dalam laga tersebut akan berada di puncak klasemen dengan keunggulan berupa 3 poin jelang laga terakhir di fase kualifikasi.

Nantinya laga tersebut akan dilakukan di stadion Olimpico, Roma.

Oleh sebab itu berikut beberapa informasi mengenai jadwal kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa yang wajib Anda ketahui.

Apalagi Eropa merupakan salah satu kawasan yang menjadi langganan sebagai pemenang di dalam Piala Dunia.

Kumpulan Tim yang Akan Melakukan Pertandingan

Terdapat beberapa tim yang nantinya akan menjalani laga penting kecuali Jerman.

Karena negara ini sudah pasti akan lolos ke Piala Dunia 2022 sehingga mereka tidak perlu pusing dalam memikirkan laga kualifikasi.

Walaupun mereka masih memiliki dua laga tetapi dipastikan lolos karena telah unggul 8 poin di dalam puncak klasemen grup J.

Padahal nantinya mereka akan melawan Liechtenstein. Di dalam zona Eropa Anda akan bertemu dengan Spanyol yang akan melawan Yunani.

Nantinya Portugal akan bermain di kandang republik Irlandia. Untuk Spanyol dan Portugal mereka pada saat ini berada di peringkat kedua dalam grup masing-masing.

Padahal yang bisa langsung lolos ke putaran final Piala Dunia adalah juara pada group C.

Untuk para runner up grup harus menjalani play off. Sedangkan untuk Denmark akan melawan kepulauan Faroe dan Inggris akan melawan Albania.

Walaupun dan masih melakukan laga tetapi mereka telah mendapatkan tiket putaran final Piala Dunia 2022.

Untuk Inggris sendiri membutuhkan 8 poin agar bisa mendapatkan tiket yang sama.

Kemudian untuk Perancis mereka akan kontra dengan Kazakhstan dan Belgia akan kontra dengan Estonia.

Sedangkan untuk Belanda harus menjalani 1 laga lagi di mana mereka melawan Montenegro.

Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa

Untuk kualifikasi zona Eropa akan dilakukan pada akhir pekan tepatnya hari Jumat tanggal 12 November 2021.

Untuk hari tersebut pada jam 00:00 WIB akan ada pertandingan Azerbaijan vs Luksemburg, Georgia vs Swedia, Rusia vs Siprus, dan Armenia vs Macedonia.

Sedangkan untuk pertandingan di jam 02:45 wib akan ada republik Irlandia vs Portugal, Yunani vs Spanyol, Malta vs Kroasia, slowakia vs Slovenia, Jerman vs Liechtenstein, dan Rumania vs Islandia.

Sedangkan di hari Sabtu tanggal 13 November 2021 pada jam 00:00 WIB, ada Moldova vs Skotlandia.

Sedangkan pada jam 02:45 wib akan ada Italia vs Swiss, Irlandia Utara vs Lithuania, Austria vs Israel, Denmark vs kepulauan Faroe, Andorra vs Polandia, Inggris vs Albania, dan Hungaria vs San Marino.

Sedangkan untuk pukul 21:00 ada pertandingan Bosnia Herzegovina vs Finlandia. Sedangkan untuk hari minggu nanti ada pertandingan Norwegia vs Latvia dan Turki vs Gibraltar pada pukul 00:00 wib.

Sedangkan pada pukul 02:45 akan ada pertandingan Prancis vs Kazakhstan, Belgia vs Estonia, Wales vs Belarusia, dan Montenegro vs belanda. Oleh sebab itu inilah beberapa jadwal kualifikasi untuk zona Eropa.

klik4a