bantengmerah

Fans sepak bola Argentina sudah tidak sabar untuk menunggu match Piala Dunia Qatar tidak mengejutkan kalau Argentina pemesan tiket Piala Dunia terbanyak. Fans yang didominasi oleh orang yang ingin melihat Messi dengan seragam nasional Argentina untuk yang terakhir kali membludak.

Tahun 2022 ini akan menjadi ajang Piala Dunia yang ditunggu oleh banyak fans sepak bola dari seluruh negara. Bukan hanya karena merupakan event bergengsi, tetapi banyak atlet yang sudah mengatakan akan segera pensiun dengan tim nasional yang mereka bela.

Sebut saja Cristiano Ronaldo, Neymar, hingga Lionel Messi. Di tengah kecintaan Argentina ke Messi, negara itu menjadi pemesan tiket terbanyak kedua dibawah tuan rumah untuk batch 1 FIFA Open Sale Ticket. Sebanyak 1,2 juta orang menjadi total penunggu tiket ini.

Tidak heran, Qatar menyediakan banyak stadion indah untuk menyambut para penonton dan akan sangat disayangkan jika tidak melihat respons dari fans seluruh dunia dulu. Tetapi, akan absennya banyak bintang dunia membuat fans Argentina, Brazil, dan Portugal antusias.

Argentina Pemesan Tiket Piala Dunia Terbanyak

jpdewa

1.2 Juta Total Tiket Sudah Habis Terpesan di Batch Pertama! FIFA World Cup, siapa yang tidak ingin menjadi saksi keberhasilan tim yang bertanding disana. Bahkan ajang ini adalah mimpi dari banyak fans sepak bola untuk bisa menonton langsung. Qatar juga mencoba mengetes seberapa antusias fans lewat pembukaan batch 1 tiket.

Dalam kurun waktu 24 jam, sebanyak 1.2 juta tiket sudah habis terjual. Qatar menjadi negar terbanyak yang memesan tiket piala dunia karena mereka juga adalah tuan rumah. Argentina, Mexico, USA yang notabene negara benua Amerika menyusul di urutan ke 2 hingga 4.

UAE, Inggris, India, Arab Saudi, Brazil, dan Prancis menjadi pemesan tiket terbanyak ke 5-10 berturut-turut. Permintaan tiket yang sangat besar ini sudah diprediksi sebelumnya. Padahal ada isu HAM menyeret Qatar, tetapi ini tidak menyurutkan niat fans untuk hadir.

Tiket untuk sementara waktu akan ditutup dulu hingga pemberitahuan selanjutnya. Fase 1 ini sekaligus melihat respons fans sembari memberikan harga diskon untuk para pendaftar. Tetapi untuk tiket pembukaan, sebanyak 80 ribu tiket sudah habis dipesan di batch 1.

Piala Dunia

Bakal Jadi Piala Dunia Terakhir Untuk Messi

Lionel Messi, hingga kini nama ini masih saja menjadi salah satu ikon sepak bola. Tampil di klub maupun tim nasional, tetap saja banyak yang mengidolakannya. Apalagi di ajang Piala Dunia, di tahun 2022 nanti akan menjadi kali ke-5 Lionel Messi tampil berturut-turut.

Bintang sepak bola ini sudah memiliki rutinitas untuk tampil di ajang 4 tahunan ini. Akan tetapi, di edisi piala dunia selanjutnya, mungkin tidak akan ada lagi nama Lionel Messi sebagai pemain. Dia telah putuskan untuk pensiun dari tim nasional mengingat usianya juga.

Messi juga berharap agar di edisi kelima-nya nanti, dia setidaknya bisa membawa pulang piala dunia ke Argentina, sesuatu yang masih belum dia dapatkan. Argentina kali ini sedang berada di fase 27 match tidak terkalahkan dan tren ini diharapkan bisa menjadi modal Pildun.

Sejak pertama kali tampil di Pildun, saat itu masih tahun 2006 dan Messi masih berusia 18 tahun. Dan di edisi kelima nanti, Argentina yang kini memiliki skuad yang semakin matang diharapkan bisa tampil di final lagi atau setidaknya keluar sebagai juara Pildun 2022.

Argentina memasang target tinggi di tahun depan dan ini juga karena Messi yang ingin berikan segalanya untuk tim nasional di ajang terakhirnya ini. Fans juga sudah sangat menunggu dengan menjadi pemesan tiket terbanyak ke-2 di batch 1 pembukaan penjualan tiket.

klik4a