Sejumlah Faktor Kekalahan Argentina dari Arab Saudi

By adminpialadunia

Meski baru beberapa hari, namun publik dikejutkan dengan kekalahan La Albiceleste. Berikut adalah sejumlah faktor kekalahan Argentina atas Arab Saudi di laga perdana Grup C Piala Dunia 2022 pada hari Selasa (22/11). Bermain di Lusail Stadium, Messi cs takluk dengan skor tipis 1-2. Timnas Argentina unggul lebih dahulu melalui gol penalti di menit ke-10 setelah…

Inggris Pesta Enam Gol pada Laga Pembuka Grup B

By adminpialadunia

Inggris mengawali perjalanan di Piala Dunia 2022 dengan hasil memuaskan saat melawan Iran. Tim berjuluk The Three Lions menang 6-2 dalam laga yang tersaji di Khalifa Internasional Stadium. Sepanjang laga, anak asuh Gareth Southgate bermain lebih dominan ketimbang Iran. Babak Pertama Inggris sudah tampil menekan sejak awal pertandingan. Namun, mereka baru bisa memecah kebuntuan pada menit…

Kekalahan Tak Terduga dari Tim Unggulan Piala Dunia saat Menghadapi Tim non-unggulan Terbaru Menimpa Argentina

By adminpialadunia

Piala Dunia 2022 telah memasuki hari keempat sejak dibuka pada hari Minggu (20/11) dengan pertandingan antara tuan rumah Qatar melawan Ekuador. Terlepas dari kekalahan perdana tuan rumah di laga pembuka sepanjang sejarah Piala Dunia, sebagian negara unggulan ikut memberikan hasil positif. Seperti Inggris yang sukses tampil memukau saat mematahkan Iran dengan skor telak 6-2 Begitu…

Kalah Oleh Saudi, Argentina Gagal Lewati Rekor Italia

By adminpialadunia

Dalam matchday pertama Grup C World Cup 2022, Argentina gagal melampaui rekor Italia setelah secara mengejutkan kalah oleh Arab Saudi. Pada pertandingan yang berlangsung pada hari Selasa 22 November kemarin, tim Tango harus mengakui kehebatan Arab Saudi. Laga tersebut berakhir dengan skor 1-2. Walaupun unggul terlebih dahulu pada menit ke-10 lewat penalti, namun keunggulan tersebut…

Laga Perdana Piala Dunia 2022: Brace Enner Valencia Tundukkan Tuan Rumah Qatar

By adminpialadunia

Pelaksanaan Piala Dunia 2022 telah resmi dibuka, dimulai dengan pertandingan antara tuan rumah, Qatar menghadapi Ekuador. Sayangnya, Qatar harus tertenduk lesu usai dibekuk Ekuador pada pertandingan pembuka tersebut. Ekuador sukses mengalahkan Qatar dengan dua gol tanpa balas yang dicetak oleh pemain veteran asal klub Fenerbahce, yakni Enner Valencia. Ia berhasil mencetak gol melalui penalti pada…

Pembukaan Piala Dunia 2022 : Ayat Suci Al-Qur’an Hingga Kekalahan Qatar 

By adminpialadunia

Pesta sepak bola terbesar sedunia telah resmi dimulai. Ditandai dengan seremonial yang berlangsung sebelum laga perdana antara Qatar menghadapi Ekuador di Al-Bayt Stadium yang berkapasitas 60 ribu penonton. Artis kenamaan Hollywood, Morgan Freeman menjadi narator dalam seremonial pembukaan. Ia kemudian berbincang dengan duta Piala Dunia 2022, Ghanim Muftah. Sepenggal ayat suci Al-qur-an dilantunkan Ghanim Muftah.…

Deretan Fakta di Piala Dunia 2022

By adminpialadunia

Berikut merupakan deretan fakta di Piala Dunia 2022. Seperti yang kita ketahui ajang ini adalah ajang bergengsi dalam olahraga sepak bola. Umumnya semua orang menantikan turnamen ini. Setiap empat tahun, ajang ini tetap menjadi salah satu kompetisi paling dinikmati para penggemar di seluruh dunia. Oleh karenanya, hal-hal terkait ajang terbesar sepakbola dunia ini selalu menarik…

Menakar Kekuatan Uruguay di Piala Dunia 2022

By adminpialadunia

Uruguay terlihat sangat siap dan penuh percaya diri menghadapi Piala Dunia 2022. Juara Piala Dunia pertama ini datang ke Qatar membawa amunisi terbaik dengan sejumlah pemain berpengalaman. Pelatih Uruguay, Diego Alonso enggan mengambil risiko, makanya ia tetap membawa Edinson Cavani, Luis Suarez, sampai Diego Godin yang mana tidak lagi berada di puncak kariernya. Keputusan itu…

Didera Cedera, Bagaimana Nasib Senegal Tanpa Mane?

By adminpialadunia

Bagaimana nasib Senegal tanpa Mane? Sadio Mane secara resmi tidak bisa tampil pada ajang Piala Dunia Qatar karena didera cedera. Beberapa hari menjelang Piala Dunia, pelatih Aliou Cisse mengumumkan 26 nama terbaik yang dimiliki oleh Senegal. Datang dengan status juara Piala Afrika 2021 membuat skuad Asuhan Cisse terbang ke Qatar bukan tanpa ekspetasi. Ini adalah…

Kutukan Juara Bertahan Piala Dunia Kembali Menghantui Prancis

By adminpialadunia

Tim nasional (Timnas) Prancis datang ke Piala Dunia 2022 dengan ambisi tinggi buat mempertahankan gelar juara yang diraih empat tahun silam. Jika melihat para pesaing di Grup D, Prancis sangat berpeluang untuk lolos dari babak grup. Anak asuh Didier Deschamps bakal bersaing dengan Denmark, Tunisia, dan Australia.   Namun, Prancis dihadang kutukan sang juara bertahan.…