Jurgen Klopp Inginkan Pembelian Besar di Musim Panas

By adminpialadunia

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp mengharapkan pembelian besar di bursa transfer musim panas nanti. Pembelian tersebut, nantinya diharapkan bisa memberikan suntikan tenaga baru untuk The Reds yang sedang berada dalam kondisi kurang bagus. Penampilan Salah cs musim ini memang sangat mengecewakan. Di Premier League, mereka tercecer di papan tengah klasemen. Asa untuk jadi juara Premier League…

Mason Mount Ingin Segera Meninggalkan Chelsea

By adminpialadunia

Bintang timnas Inggris, Mason Mount mengemukakan keinginannya untuk meninggalkan Chelsea. Gelandang yang tampil impresif di Piala Dunia 2022 lalu itu memang sudah tak betah lagi di Stamford Bridge. Ia ingin segera mencari klub baru yang menjamin tempat utama. Saat ini ada nama Atletico Madrid dan Liverpool yang bersiap untuk mendatangkan gelandang kreatif tersebut. Kontrak Mount…