Agar Bisa Mengikuti Piala Dunia Para Pemain Ini Pindah Warga Negara

By adminpialadunia

Mengikuti Piala Dunia merupakan mimpi besar bagi semua pemain sepak bola di seluruh dunia ini. Meski begitu, hanya orang-orang terpilih saja yang bisa unjuk gigi di ajang terbesar sepak bola dunia tersebut. Contohnya seperti Sandro Tonali atau Gianluigi Donnarumma yang tak mampu mengikuti ajang tersebut di Qatar setelah gagalnya timnas Italia lolos ke putaran grup.…

Negara Asia Yang Paling Sering Mengikuti Piala Dunia

By adminpialadunia

Piala Dunia merupakan kompetisi paling dinantikan penggemar bola di seluruh dunia. Sebab di sinilah sejumlah negara beradu menjadi juara. Semua negara ingin berlaga di ajang ini. Tapi, tak mudah buat bisa tampil di pagelaran terbesar sepak bola dunia tersebut. Setiap negara harus melalui proses panjang mulai dari kualifikasi. Hanya tim terbaiklah yang bisa unjuk diri…

5 Striker Ganas Yang Absen di Piala Dunia Qatar

By adminpialadunia

Berikut daftar 5 striker ganas yang akan absen di World Cup 2022. Satu dari kelima penyerang tersebut merupakan calon top skorer Liga Inggris musim ini. Tak lama lagi ajang terbesar sepak bola dunia, Piala Dunia akan dimulai. Ajang tersebut menjadi panggung yang dinantikan oleh banyak pemain top dunia untuk memamerkan skill mereka. Dari semua posisi,…

Sejumlah Negara Yang Kembali Berada Dalam Satu Grup di Piala Dunia

By adminpialadunia

Negara-negara ini kembali berada dalam satu grup di Piala Dunia 2022, setelah sebelumnya mereka ada di kelompok yang sama pada edisi 2018. Hal tersebut menjadi salah satu dari sebagian fakta menarik di ajang 4 tahunan ini, yang mana meski bukan tidak mungkin terjadi namun kecil peluangnya.   Hal ini pernah terjadi pada edisi 2010 hingga…

Rekor, Enam Negara Mewakili Asia di Piala Dunia Qatar

By adminpialadunia

Negara-negara Benua Asia siap tampil mewakili Asia di putaran final gelaran Piala Dunia 2022. Australia menjadi tim terakhir dari Asia yang ikut berangkat ke Qatar setelah berhasil mengalahkan Peru di babak final play–off interkontinental. Socceross—julukan Australia, berhasil menang dengan skor akhir 5-4 pada babak adu penalti. Total, Ada Enam Wakil Asia Ambil Bagian Untuk Berlaga…

Fakta Menarik Trofi Piala Dunia: Juara Cuma Dapat Trofi Replika

By adminpialadunia

Tiga puluh dua tim nasional sepak bola dari berbagai negara akan bertanding memperebutkan trofi Piala Dunia pada akhir tahun 2022 mendatang. Bisa mendapatkan piala tersebut tentunya merupakan kebanggan tersendiri bagi setiap negara partisipannya. Sebab ada jalan panjang yang harus ditempuh untuk bisa mengangkat piala bergengsi tersebut. Menariknya, tim yang memenangkannya tak bisa membawa pulang dan…

Tim Kuda Hitam yang Diprediksi Bersinar di Piala Dunia 2022

By adminpialadunia

Terdapat 3 tim-tim kuda hitam yang dinantikan penampilannya pada gelaran Piala Dunia 2022. World Cup memang sangat dinantikan seluruh penggemar sepak bola. Selain karena cuma diadakan empat tahun sekali, turnamen sepak bola terbesar di muka bumi ini juga menjanjikan kejutan di setiap laganya. Seperti tim-tim tidak unggulan yang melangkah jauh melebihi prediksi. 3 Negara Yang…

Lima Tim Kandidat Juara Piala Dunia Qatar

By adminpialadunia

Di gelaran sepakbola dunia 4 tahunan ini, terdapat lima tim kandidat juara. Seperti diketahui Piala Dunia Qatar 2022 adalah edisi ke-22 dan pertama kalinya dihelat di kawasan Timur Tengah. Turnamen bergengsi dunia ini dijadwalkan akan bergulir pada 21 November sampai 18 Desember nanti. Pertama kalinya juga diadakan pada musim dingin mengingat pertengahan tahun suhu di…

Piala Dunia 2022 di Qatar Menelan Biaya 200 Miliar AS

By adminpialadunia

Tak lama lagi, ajang Piala Dunia 2022 di Qatar akan segera dimulai. Turnamen sepak bola terbesar di muka bumi ini akan berlangsung mulai tanggal 20 November sampai 18 Desember 2022. Menyelenggarakan acara internasional yang sangat populer seperti World Cup merupakan tanggungjawab dan kebanggaan besar. Tentunya membutuhkan anggaran besar. Yang menarik dari gelaran kali ini adalah…

Qatar Menuntut Semua Pemain Piala Dunia 2022 sudah Vaksinasi Covid-19

By adminpialadunia

Negara tuan rumah perhelatan Piala Dunia 2022, Qatar menuntut agar semua penggemar dan juga pemain Piala Dunia 2022 yang bertanding serta menghadiri sudah mendapat vaksin COVID-19, diharapkan semuanya sudah vaksin kedua. Qatar sangat mendorong vaksinasi Covid-19 dan itu wajib untuk semua pemain Piala Dunia 2022 Siapapun yang menghadiri turnamen harus sudah disuntik vaksin, karena masih…