bantengmerah

Piala Dunia 2022 akan segera dilangsungkan setidaknya 9 bulan lagi. Begitu pun yang dilakukan oleh Timnas Makedoni Utara. Tentu menjelang turnamen tersebut diadakan, belum semua peserta sudah lolos. Contohnya saja pada zona eropa masih harus menjalani kualifikasi.

Pastinya sangat dinanti negara mana saja yang lolos selanjutnya. Salah satu yang tidak boleh diremehkan adalah Makedonia Utara. Meski tergolong sebagai kuda hitam. tapi kekuatannya cukup ditakuti oleh negara lain.

Buktinya mereka bisa lolos dalam kualifikasi zona Eropa untuk menantang tiket lolos ke Qatar. Perjalanan mereka memang cukup berat karena akan berhadapan dengan Italia. Tapi tidak menutup peluang bisa menjegalnya.

Perjalanan Timnas Makedonia Utara Agar Bisa Lolos Piala Dunia

Kalau berbicara tentang Makedonia Utara, bisa dibilang sebagai tim kejutan. Terlebih karena sebelumnya tidak diperkirakan sampai kualifikasi sekalipun. Terutama karena tergolong sebagai negara yang punya peringkat rendah.

jpdewa

Walau begitu mereka yang tergabung bersama Jerman pada grup J memberikan hasil bagus. Apalagi menjadi Runner Up dengan poin terbaik. Tentu membuka potensi mereka melaju pada babak lebih bagus nantinya.

Lawan yang dihadapi sebenarnya tergolong sulit yakni Italia. Kita sudah tahu Gli Azzuri berhasil menjadi juara euro edisi lalu. Tidak heran jika peluang kelolosannya lebih bagus dan paling diunggulkan disini.

Tapi nyatanya tidak sedikit juga memprediksi kalau Makedonia Utara akan lolos. Terutama karena memiliki kekuatan tidak terduga dibanding dengan tim lain. Bahkan memutuskan peluang Italia ke piala dunia menjadi targetnya.

Italia sendiri masih dilengkapi kekuatan dari punggawa bintangnya. Terutama yang menjadi andalan serta memiliki kemampuan membawa Gli Azzuri semakin kuat. Tentu tidak mau lagi sampai harus absen dalam piala dunia.

Bahkan pasukan Roberto Mancini mengusung niat terkuat menjadi juara World Cup. Terlebih terakhir kali berhasil mereka rengkuh tahun 2006 lalu. Pada edisi kali ini juga mengincar supaya dapat menjadi juara.

Khusus Makedonia Utara masih akan menunjukkan mereka kuat meski perjalanannya sulit. Apalagi masih harus dihadapkan juga dengan Portugal atau Turki pada laga selanjutnya. Pastinya laga tersebut juga tidak mudah.

Dalam usaha lolos, diperkirakan Italia akan memanggil semua bintang. Termasuk Gianluigi Donnarumma, Ciro Immobile, Manuel Locatelli dan sebagainya. Tentu dengan maksud supaya berhasil melewati kualifikasi.

Tidak Ada Bintang Besar Tapi Nyali Sama Saja

Selain peringkat dan kekuatan yang sering dianggap sebelah mata, para pemainnya juga tergolong kurang terkenal. Tentu diremehkan karena belum dipahami kekuatannya. Padahal bisa mengeluarkan hasil mengejutkan.

Sebenarnya Makedonia Utara pernah memiliki nama besar seperti Goran Pandev. Pemain tersebut pernah bersinar dan berjaya pada beberapa tim Serie A. Bahkan menjadi pahlawan serta andalan tim nasional sebelum pensiun.

Sekarang mereka mengandalkan beberapa pemain bintang baru seperti Elif Elmas. Pemain asal Napoli tersebut akan berjuang keras membawa negaranya lolos piala dunia. Apalagi akan menjadi sejarah yang sangat bagus.

Nantinya kalau berhasil menghadang Italia, perjalanan mereka harus melewati satu halangan lagi. Tidak lain perlu menghadapi pemenang laga Portugal menghadapi Turki. Pastinya tidak mudah juga karena keduanya kuat.

Kalau terpaksa berhadapan dengan Portugal, pastinya perlu meredam kekuatan Cristiano Ronaldo. Begitu juga dengan Bruno Fernandes, Joao Felix serta Bernardo Silva. Meski peluangnya kecil tapi tetap dapat diusahakan.

Sementara itu Turki juga tidak dapat diremehkan Elif Elmas dan kawan-kawan. Terlebih mengusung minat melaju ke Piala Dunia Qatar. Apalagi sudah lama ingin menjadi wakil zona eropa di World Cup.

Kita dapat menunggu aksi Makedonia pada tanggal 25 maret 2022 mendatang. Pertandingan tersebut dapat menjadi awal berharga lainnya. Tentu dengan maksud menjadi pemenang laga sehingga mampu melewati kualifikasi.

klik4a